Minggu, 18 September 2011

Iklan Gratis Mana Ada Sih?

      Iklan gratis saat sekarang ini sudah banyak yang muncul di dunia maya yaitu berupa iklan baris untuk mempromosikan produk anda baik barang maupun jasa. Ini tentunya sangat membantu anda dalam mempromosikan produk yang anda jual, banyak kelebihan yang kita dapat dalam hal mempromosika produk kita lewat website yang menyediakan iklan gratis tersebut kelebihan-kelebihanya antara lain :
  1. tentu yang pertama adalah harga yang Rp. 0 alias free ini tentunya sangat mengutungkan daripada kita harus memasang iklan baris di koran yang perlu mengeluarkan kocek yang perlu dipersiapkan.
  2. web site yang menyediakan layanan tersebut sangat banyak sehingga utuk anda yang ingin mempromosikan produk cukup pilih mana yang anda rasa menguntungkan.
  3. rank website yang tinggi sehingga banyaka pengunjung website yang datan dan ini tentu membuat banyak pembaca yang membaca iklan anda.
  4. pendaftaran mudah anda hanya harus memiliki email untuk beriklan di web tersebut.
  5. pemasang iklan juga dapat melakukan link/tautan ke email, jejaring sosial, blog atau bahkan website anda.
  6. anda juga dapat memberikan informasi alamat dari usaha anda.
  7. yang menarik adalah adanya fasilitas upload photo dari usaha atau anda sendiri.
  8. web site yang menyediakan layanan ini biasanya juga memiliki web site lai yang mendukung untuk melakukan pemasangan iklan baris secara gratis.
  9. alamat web sitenya mudah dicari melalu search engine/ mesin pencari di internet contoh alamat iklan aris gratis ini misal www.iklann.com . untuk yang lainya cari lewat google dengan kata kunci misal iklan baris.
  10. selain itu ada juga website ini terhubung dengan sosial network seperti FB, Tweeter, dll
  11. ada support team juga biasanya lewat YM. 
  12. selain memasang iklan anda juga bisa melihat iklan iklan yang ada di website tersebut 
Selain memiliki kelebihan dibandingkan dengan iklan baris di koran iklan baris melalui web site ini juga memiliki beberapa kekurangan diantaranya :
  • untuk masyarkat indonesia masih kurang populer sehingga kuran adanya informasi tentang website iklan baris ini.
  • umumnya pembaca adalah orang yang mengerti tentang internet.
  • banyak juga pemasang iklan di web site tersebut dan iklan anda mungkin bisa tidak terbaca.
  • hati-hati dengan adanya orang yang memesan produk anda pastikan orangnya ada, karena rawan kalau lewat internet.

0 komentar:

Posting Komentar

Silahkan Kritik dan Saran Anda Tuliskan Pada Formulir Komentar di Bawah Ini

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More